Menghadiri undangan kepada SMK PGRI LUMAJANG untuk pembukaan acara yang diberi judul SMEGRI FESTIVAL, yaitu kegiatan lomba yang ditujukan bagi siswa SMP/MTs dan bertujuan untuk mengenalkan existensi sekolah dengan berbagai programnya. Harapannya jelas untuk peningkatan animo masyarakat terhadap SMK PGRI LUMAJANG.
Adapun lomba yang diadakan yaitu pop singet, tahfiz qur'an dan olahraga futsal, yang berlangsung Senin 30 Januari hingga Jumat 3 Februari 2023.
Selain lomba juga digelar gelar karya siswa yang berupa hasil-hasil pembelajaran produk kreatif dan kewirausahaan siswa kelas XI dan XII.
Memberikan sambutan sekaligus membuka acara ini adalah Korwas kab. Lumajang yang mewakili Kepala cabang dinas pendidikan wilayah Jember yg berhalangan hadir.
Dalam sambutannya bpk Nanang MC Yusuf atas nama cabang dinas mengapresiasi kegiatan ini sebagai wujud harminisasi berbagai pihak.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Tuliskan Pesan Anda